24 C
id

Membedakan Samsung Asli dan Palsu

Samsung Original dan Palsu atau biasanya disebut dengan Supercopy, Kingcopy akhir akhir ini sangatlah mirip dengan yang aslinya. Harga yang miring dan cenderung murah dari harga aslinya, siapa sih yang tidak tertarik untuk membelinya? Pastinya banyak orang yang mungkin akan tertipu saat membeli jika hanya melihat penampilan luar dari smartphone Samsung berbagai tipe ini. Bahkan generasi terbaru Samsung replica Supercopy ini mempunyai fitur fitur yang tak kalah hebatnya dari Samsung Original. Nah jika anda sedang berkeinginan untuk membeli smartphone Samsung ini, seperti apa Cara Membedakan Samsung Asli dan Palsu, kita ulas bersama berikut ini.

Membedakan Samsung Asli dan Palsu jika tidak memahami dasar dan triknya memang gampang gampang susah, namun dengan artikel ini anda dipastikan akan mampu membedakannya dengan mudah dan tidak berbelit belit. Tips Cara membedakan Samsung Original dan Supercopy adalah:

Membedakan Samsung Ori atau Replika
Membedakan Samsung Asli dan Palsu
Cek harga Samsung

Pastinya ini merupakan panduan termudah dalam tips Membedakan Samsung Asli dan Palsu. Harga Samsung yang asli biasanya lebih mahal dari harga Samsung Replika, bahkan bisa mencapai 2-3 kali lipat harga normal. Pantaulah terlebih dahulu harga harga yang anda, Jika memang variasi perbedaan tidak jauh beda semisal 50-100 rebu tidak masalah. Namun jika sudah beda 1- 2 Juta maka patut anda pertanyakan dahulu keaslian Samsung Tersebut.

Nomor IMEI

Samsung Tipe apapun akan mempunyai nomor IMEI yang sama dengan yang tertera di Dusbuk, Bahkan hampir semua smartphone asli merk lain seperti Nexus, LG, Sony Pun juga mempunyainya karena itu merupakan nomor wajib bagi perdagangan. Tentunya dengan mengetahui dan crosscek nomor IMEI Samsung akan membantu anda membedakan antara Samsung Ori dan Samsung Supercopy. Langkah langkah cek IMEI adalah Masuk ke Setting Menu – About Android Device. Di About Device merupakan informasi semua data dan spesifikasi yang tertanam di Samsung Android, dan tentu IMEI juga ada disana. Crosscek dengan nomor IMEI yang ada di dusbuk Samsung anda.

Membedakan Samsung Original dan Replika
Membedakan Samsung Original dan Replika
CrossCek Sistem Spesifikasi
  • Membedakan Samsung Asli dan Palsu berikutnya adalah dengan cek dalaman dari system operasi Samsung itu sendiri. Biasanya antara Samsung original dan replica jauh berbeda jika dilihat dari system operasinya, meskipun berbasis sama semisal kitkat – kitkat, jellybean – jellybean. Berikut ini adalah cara valid crosscek system android.
  • Matikan Samsung dan reboot sebagai awal dari investigasi anda. Jika logo disana Samsung, maka anda bisa melanjutkan ke langkah berikutnya, namun jika tidak stop dan kembalikan android itu.
Membedakan Samsung Ori atau Replika
Membedakan Samsung Asli dan Palsu
  • Setelah Logo muncul dan itu adalah branded Samsung maka selanjutnya matikan kembali Samsung tersebut dan silakan tekan tombol Power – Home – Volume up atau down bersamaan. Nantinya akan masuk ke Menu Recovery Mode. Cek apakah disana tertulis bahasa inggris? Atau Korea? Ataukah China? Biasanya sih bahasa Inggris sebagai patokan Samsung Original.
Membedakan Samsung Asli dan Palsu artikel diatas merupakan solusi bagi anda yang sedang galau dan tidak tau bagaimana keaslian Samsung anda. Semoga bermanfaat dan baca pula artikel Harga Samsung Galaxy Terbaru 2015

Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Posting Komentar

Ads Single Post 4